www.jagostat.com

www.jagostat.com

Website Belajar Matematika & Statistika

Website Belajar Matematika & Statistika

Bahas Soal Matematika   »   Pertidaksamaan   ›  Contoh Soal dan Pembahasan Pertidaksamaan Logaritma Matematika SMA
Joki Tugas Matematika Murah, Hanya Rp10-50 Ribu. Hub. WA: 0812-5632-4552

Contoh Soal dan Pembahasan Pertidaksamaan Logaritma Matematika SMA

Pada artikel yang lain kita telah membahas cara menyelesaikan persamaan logaritma. Pada artikel ini kita akan lanjutkan dengan pembahasan mengenai cara menyelesaikan suatu pertidaksamaan logaritma. Pertidaksamaan logaritma adalah bentuk lain dari persamaan logaritma di mana tanda sama dengan (=) diganti dengan tanda pertidaksamaan yakni kurang dari (<), kurang dari atau sama dengan (≤), lebih dari (>), dan lebih dari atau sama dengan (≥).

Secara umum, penyelesaian pertidaksamaan logaritma hampir sama dengan penyelesaian persamaan logaritma.

Kadang-kadang kita membutuhkan pemisalan untuk menyelesaikan pertidaksamaan logaritma. Dengan pemisalan kita bisa mengubah bentuk pertidaksamaan logaritma yang terlebih rumit menjadi lebih sederhana sehingga lebih mudah untuk dikerjakan. Perhatikan beberapa contoh berikut.

Jika Anda merasa artikel ini bermanfaat, klik tombol suka di bawah ini dan jika ada pembahasan yang kurang jelas dari artikel ini silahkan tanyakan di kolom komentar. Terima kasih.